Periode 05 Juli 2014, Perempat Final Piala Dunia
vs 
Belanda :
Pelatih : Louis van Gaal
Belanda : Daley Blind – Daryl Janmaat – Ron Vlaar – Stefan de Vrij – Bruno Martins Indi – Nigel de Jong – Leroy Fer – Wesley Sneijder – Arjen Robben – Robin van Persie .
Kosta Rika :
Pelatih : Jorge Luis Pinto
Kosta Rika : Navas, Mora, Gonzalez, Duarte, Umana, Diaz, Borges, J.Cubero, Ruiz, Campbell, Urena.
Odds : 0 : 1
Stadiun : Arena Fonte Nova.
Siaran : TV One dan ANTV
Prediksi Tim : Belanda
Prediksi Skor : 0-1/1-1/2-0
Prediksi O/U : Under
Prediksi HT : 0-0/1-0
Laga panas kali ini yang akan tersaji dalam Piala Dunia 2014 ini yang sudah memasuki babak 8 besar dengan sistem gugur ini yang mempertemukan antara Juara Grup B dan Juara Grup D ini yakni Belanda vs Costa Rica itu yang akan berlangsung pada tanggal 06 Juli 2014 pukul 03.00 WIB yang akan di gelar di Arena Fonte Nova.
Laga kali ini merupakan Laga yang sangat seru sekali, yang di mana dengan Timnas Belanda yang telah berhasil menundukkan Mexico denganb skor 2-1, sedangkan dengan Costa Rica yang telah berhasil lolos ke 8 besar Piala Dunia 2014 ini dengan adu penalti dengan Greece dan hasilnya mereka dapat lolos, dan kali ini mereka bertemu dengan Belanda. Kali ini Robben DKK akan menunjukkan sebuah performance yang sangat luar biasa sekali karena lawan mereka kali ini bisa di bilang pertahannya sangat kuat, jadi mereka sudah mempersiapkan strategi yang ampuh untuk dapat bisa menembus pertahanan dari Costa Rica, dan Kali ini Cocta Rica pun akan menunjukkan strategi permainan bola mereka yang sebenarnya untuk dapat bisa lolos ke babak 4 besar, dan di lihat dari Strategi permainan yang sebelumnya itu, Belanda lebih memungkinkan dalam penguasaan bola kali ini.
Yang di mana dengan Robin Van persie dan Robben yang kali ini akan menunjukkan sebuah permainan mereka yang sesungguhnya untuk dapat menundukkan Costa Rica, dan menurut Prediksi Agen Taruhan, Belanda lebih unggul untuk meraih kemenangan kali ini. Laga kali ini akan sangat seru sekali dan Arena Fonte Nova yang akan menjadi saksi dari keganasan Robin Van Persie DKK.