Manchester – Marouane Fellaini merupakan seorang pemain yang telah berasal dari Belgia berumur 25 tahun ini di percaya akan menambah kekuatan tempur yang akan di miliki oleh setan merah di lapangan hijau. Banyak pihak menaruh banyak harapan terhadap Fellaini, bahkan pelatih Steve Round asisten pelatih Manchester United ini percaya bahwa di Manchester United, gelandang yang berasal dari Belgia ini akan menciptakan gol lebih dari 10 angka per musimnya.
Fellaini didatangakan Manchester United pada bursa transfer pemain musim panas lalu, dengan harga yang cukup mahal yaitu sebesar 27,5 juta Pounds. Kehadiran mantan gelandang Everton ini diharapkan akan membuat tim Manchester United akan semakin kuat, untuk menghadapi lawan-lawan tangguh mereka di Premier League.
Tidak hanya itu saja Round percaya bahwa Fellaini akan menjadi gelandang yang subur di Manchester United. Round mengatakan bahwa Fellaini berpotensi untuk menciptakan banyak gol bersama dengan kubu Setan Merah.
Fellaini sendiri adalah sosok gelandang yang memiliki kelebihan, baik dalam fisik maupun skill individu, tubuhnya yang tinggi, dan badannya yang tegap akan sangat membantu Manchester United dalam menghadapi back lawan.
“Dia merupakan pemain yang secara reguler mencetak dua digit gol, dan dia mungkin seorang pemain yang benar-benar tidak kami miliki di lini tengah,” sambung asisten pelatih asal Inggris tersebut kepada media Judi Bola. “Kami memiliki beberapa gelandang tangguh –Michael Carrick merupakan pemain yang punya kemampuan passing luar biasa, Tom Cleverley pemain yang enerjik dan terus bergerak ke semua area lapangan, sementara Anderson lebih senang mendribble bola ke depan dan menciptakan peluang,” tandasnya.
Sosok Fellaini yang berada di tengah lapangan akan membantu Manchester United dalam mendominasi pertandingan dari perspektifnya. Kehadiran Fellaini diyakini akan memberikan keseimbangan di lini tengah United, yang selama ini dinilai masih kurang kokoh.
Fellaini diperkirakan akan menjalani debut laganya bersama United saat menjamu Crystal Palace di Old Trafford.
Social tagging: Judi bola > Judi bola online > Prediksi Judi Bola