Periode 22 dan 23 Juni 2014, GRUP G
Jerman vs Ghana – Minggu, 22 Juni 2014 – Pkl 02.00 WIB
Jerman
Pelatih: J. Low
Pemain : Weidenfeller – Boateng – Mertesacker – Hummels – Howedes – Khedira – Lahm – Schurrle – Reus – Kroos – Muller. ( 4-2-3-1 )
Ghana
Pelatih: K. Appiah
Pemain : Dauda – Afful – Boye – Mensah – Muntari – Boateng – Asamoah – Rabiu – Gyan -Ayew A – Waris. ( 4-4-2 )
Odds : 0 : 1 1/4
Stadiun : ESTADIO CASTELÃO, FORTALEZA
Siaran : TV One dan ANTV
Prediksi Tim : Jerman
Prediksi Skor : 2-0/2-1/3-1
Prediksi O/U : Over
Prediksi HT : 1-0
Di bawah asuhan dari J. Low timnas Germany tampil memukau pada pekan yang lalu ketika tim ini harus berhadapan dengan Portugal di pertandingan perdana dalam Grup G Piala Dunia 2014. Pertandingan yang berhasil dimenangkan dengan hasil yang telak bagi Germnay dengan skor akhir pertandingan 4-0, Muller yang tampil cukup baik di line depan menyumbangkan tiga buah gol dan kemudian Hummels turut membagikan satu buah gol di babak pertama. Sedangkan Ghana di pekan lalu mendapatkan kekalahana dari USA, dengan skor akhir pertandingan 1-2.
Bertandingan dengan Germany menjadi lawan yang berat bagi Ghana sendiri, masuk dalam Grup G persaingan berat bukan hanya Germany namun ada juga Portugal yang menjadi lawan dalam penyisihan Grup ini. Dalam pertandingan ini tim prediksi kami mencoba memperhitungkan Germany memiliki peluang besar dalam memenangkan pertandingan ini bahkan ada juga kesempatan Germany bisa mengulang kesempatan itu untuk meraih gol yang banyak seperti pertandingan di pekan lalu dengan Portugal.
Jerman vs Ghana
* 23 Juni 2010, Ghana VS Jerman 0-1.
Jerman : Menang-Menang-Seri-Seri-Menang.
Ghana : Kalah-Menang-Kalah-Kalah-Kalah.
Portugal vs Amerika Serikat – Senin, 23 Juni 2014 – Pkl 05.00 WIB
Amerika Serikat :
Pelatih: J. Klinsmann
Pemain : Howard – Johnson F – Cameron – Besler – Beasley – Jones J – Beckerman – Bradley – Dempsey – Bedoya – Altidore. ( 4-4-2 )
Portugal:
Pelatih: Paulo Bento
Pemain : Rui Patricio – Amorim – Costa – Neto – Coentrao – Carvalho – Meireles – Moutinho – Varela – Almeida H – Ronaldo. ( 4-3-3 )
Odds : 3/4 : 0
Stadiun : ARENA AMAZONIA, MANAUS
Siaran : TV One dan ANTV
Prediksi Tim : Portugal
Prediksi Skor : 0-1/1-2/0-0
Prediksi O/U : Under
Prediksi HT : 0-0
Cristiano Ronaldo harus menerima kenyataan pahit di pertandingan pertama mereka dalam Piala Dunia 2014 di pekan lalu setelah di kalahkan cukup telak oleh timnas Germany dengan skor 4-0, hasil itu tentu menjadi hal yang tidak bisa di terima timnas Portugal dimana dengan mudahnya line bagian belakang mudah di boboli. Kembali lagi pada pekan ini tim ini akan berhadapan denga USA, meskipun tidak begitu di favoritkan timnas USA bisa mendapatkan kemenangan dari Ghana di pekan lalu meskipun kemenangan itu tidak mendominankan USA bermain lebih tangguh dari Portugal.
Dalam prediksi pertandingan kedua timnas tersebut, Agen Bola Online memprediksikan timnas Portugal yang mampu mendapatkan kemenangan akan tetapi kemenangan itu di prediksikan timnas Portugal tidak mampu meraih gol yang cukup banyak yang artinya timnas Portugal ini bisa memperbaiki kesalahan mereka pada pekan lalu, USA juga bukan yang lawan yang mudah, tetapi dalam persaingan Group ini dua tim yang paling di favoritkan hanya Portugal dan Germany.
Amerika Serikat VS Portugal
* 5 Juni 2002, Amerika Serikat VS Portugal 3-2.
Amerika Serikat : Menang-Menang-Menang-Menang-Seri.
Portugal : Kalah-Menang-Menang-Seri-Menang.